Logoterapi Narasi Restoratif

Logoterapi adalah salah satu teknik psikoterapi eksistensial, yang bertujuan untuk mengungkapkan makna dasar keberadaan manusia dalam kehidupannya yang otentik dan lebih baik. Logoterapi menggunakan dasar filosofi eksistensial.  Makna hidup adalah pengalaman yang didapatkan dengan cara merespon lingkungan, menemukan dan menjalankan tugas kehidupan yang unik, dengan membiarkan diri klien mengalami sendiri termasuk dalam pengalaman spiritualitasnya. Pusat […]

Logoterapi Narasi Restoratif Read More »